Ajak Istri Jambret di Bulan Ramadan, Suami Terancam Lebaran di Penjara

  • Share
Ilustrasi : Foto NET

Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Ilustrasi : Foto NET
SUARASULTRA.COM, KENDARI – Di bulan suci Ramadan orang perbanyak amal ibadah. Tapi tidak dengan Resi, pria tersebut malah melakukan tindakan pidana (jabret dengan kekerasan ) di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra).

 

Setiap beraksi, Resi selalu berboncengan dengan seorang perempuan yang tak lain adalah istrinya. Resi tak berkutik saat Buser 77 Satreskrim Polres Kendari menangkapnya dikediamannya di Desa Alebo, Kecamatan Konda, Kabupaten Konawe Selatan (Konsel), Rabu (8/5/2019) malam lalu.

 

banner 336x280
Saat dikonfirmasi, Kepala Satuan Reserse dan Kriminal (Kasat Reskrim) Polres Kendari, AKP Diki Kurniawan menjelaskan, pelaku jambret ini ditangkap karena sudah sangat meresahkan warga Kendari. Berdasarkan informasi yang diperoleh tentang adanya penjualan handphone di media sosial (medsos).

 

“Berdasarkan informasi itu, kita langsung melakukan pengembangan dan pelakunya berhasil kita tangkap tanpa ada perlawanan,,” ucap Diki Kurniawan, Kamis (16/5/3019).

 

Dari tangan pelaku, barang bukti yang diamankan satu unit handphone dan motor metic yang dipakai saat menjalankan aksinya.dengan berboncengan dengan istrinya.

 

“Awalnya perempuan itu adalah pacarnya, tetapi berdasarkan hasil interogasi petugas, pelaku mengaku perempuan itu adalah istrinya,” tuturnya.

 

Untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya, pelaku dijerat pasal 365 Kitab Undang Undang Hukum Pidana (KUHP) dengan ancaman hukuman tujuh (7) tahun penjara.

 

Laporan : Mon
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
Make Image responsive
banner 120x600
  • Share
error: Content is protected !!