Tag Archives: Covid-19

Difasilitasi Dinas Ketapang Butur, 95,2 Persen Warga Desa Lamoahi Ikut Vaksinasi

SUARASULTRA.COM | BUTON UTARA – Komitmen Dinas Ketahanan Pangan Buton Utara (Ketapang) dalam membantu pemerintah menyukseskan program vaksinasi tidak diragukan lagi. Pasalnya, Senin 27 Desember 2021, Dinas Ketapang sukses melaksanakan vaksinasi di Desa di Desa Torombia Kecamatan Kulisusu Utara dengan ...

Read More »

Dukung Program Pemerintah, Rutan Unaaha Kembali Gelar Vaksinasi

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Dukung program pemerintah dalam mencegah penyebaran Covid-19, Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Unaaha kembali melaksanakan vaksinasi kepada Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Jumat 3 Desember 2021. Diketahui, pelaksanaan vaksinasi di Rutan Unaaha ini sudah yang ketiga ...

Read More »

Wujudkan Indonesia Sehat, Binda Sultra Gelar Vaksinasi Massal di Konawe

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Dalam rangka mewujudkan Indonesia Sehat, Badan Intelejen Negara Daerah (Binda) Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar kegiatan vaksinasi Covid-19 secara massal di enam titik secara serentak. Khusus di Kabupaten Konawe, Kegiatan vaksinasi dipusatkan di Kecamatan Wawotobi, Kamis (14/10/2021). ...

Read More »

322 Orang Ikut Vaksinasi Massal di Polres Konawe

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Kepolisian Resor (Polres) Konawe Polda Sulawesi Tenggara menggelar vaksinasi massal di Aula Mapolres, Senin 30 Agustus 2021. Gerai vaksin Presisi Polri ini merupakan Bhakti Kesehatan Bhayangkara Untuk Negeri. Berdasarkan pantauan awak media ini, ratusan masyarakat mengantri ...

Read More »

Pemerintah Desa Tawapandere Gelar Penyemprotan Desinfektan dan Pembagian Masker

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Pemerintah Desa Tawapandere Kecamatan Onembute Kabupaten Konawe Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), terus melakukan upaya pencegahan dalam rangka memutus mata rantai penyebaran atau penularan Covid-19 di wilayahnya. Sebagai langkah pencegahan, pemerintah Desa Tawapandere telah melakukan vaksinasi kepada ...

Read More »

Pulihkan Perekonomian, Satgas Covid-19 Soppeng Beri Izin Pelayanan Bersyarat Kepada Pelaku UMKM

SUARASULTRA.COM | SOPPENG – Dalam rangka memulihkan perekonomian warga dalam hal ini pelaku usaha di tengah pandemi Covid-19, Pemerintah Kabupaten Soppeng Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) melalui Satuan Gugus Tugas (Satgas) penanganan Covid-19 memberikan izin operasional bersyarat kepada pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) ...

Read More »